S a l f i y a h

Foto saya
"I hope to be a useful figure for my religion, my country, my family, and myself. Nurse, designer, be a good wife, and be a good mother are my goals."

Rabu, 26 Januari 2011

Berhubungan dengan tugas biologi, membuat terasii~


Membuat Terasi Sendiri
Bagi anda yang ingin membuat terasi sendiri, disini saya akan membantu anda bagaimana cara membuatnya dengan cara yang cukup sederhana.
Bahan  :
 -   Udang 500 gram (biasanya yang dipakai udang rebon / kecil)
 -   Garam 100 gram
 -   Pewarna merah secukupnya
nb : komposisi antara udang dan garam dapat anda sesuaikan sendiri
Cara membuat  :
  1. Biarkan udang dalam keadaan utuh dari kepala, kulit dan ekornya, lalu cuci hingga bersih, sisihkan.
  2. Campur udang dan garam, lalu blender atau tumbuk hingga lembut, angkat.
  3. bila anda ingin terasi lebih menarik. Tambahkan pewarna (merah) secukupnya, aduk rata.
  4. Tuang adonan udang dalam kain tipis (serbet bersih), lalu peras dan keluarkan airnya.
  5. Cetak adonan udang dengan bentuk sesuai selera, lalu jemur dibawah sinar matahari hingga kering. (Jika ingin cepat  kering, adonan terasi bisa langsung dipanggang dalam oven dan hasilnya lebih enak dan matang).
  6. Terasi siap dikemas dan dipasarkan.
    (Sumber : Lezat Edisi 79 Tahun IV, 25 April – 8 Mei 2007/Dv/Idh)
Salfiyah~

Tidak ada komentar:

Posting Komentar